Saturday, April 28, 2012
Membuat Link pada Image di Posting Blog
Apabila di dalam postingan blog anda terdapat unsur image dan anda menginginkan image tersebut berkaitan dengan Link tertentu, maka blogger juga telah menyediakan fasilitas yang cukup sederhana dan mudah dilakukan oleh siapa saja.
Begini cara membuat link pada image di posting blog...
(Pake mode Compose aja biar imagenya kelihatan. Jika pake HTML cuma kode script yang tampak)
Setelah anda memasukkan image di posting blog, misalkan saja ini...
Klik image tersebut kemudian klik Link .
Kemudian tinggal anda masukkan alamat URL yang ingin anda hubungkan dengan image tersebut. Misalkan anda akan hubungkan dengan www.masamru.blogspot.com maka hasilnya adalah seperti ini.
Info Kontes - Kompetisi Tingkat Nasional-International
Begini cara membuat link pada image di posting blog...
(Pake mode Compose aja biar imagenya kelihatan. Jika pake HTML cuma kode script yang tampak)
Setelah anda memasukkan image di posting blog, misalkan saja ini...
Klik image tersebut kemudian klik Link .
Kemudian tinggal anda masukkan alamat URL yang ingin anda hubungkan dengan image tersebut. Misalkan anda akan hubungkan dengan www.masamru.blogspot.com maka hasilnya adalah seperti ini.
Saya rasa sudah sangat jelas, tinggal praktek saja.
Selamat Mencoba, semoga sukses
Salam Sukses,
Amru S.
Info Kontes - Kompetisi Tingkat Nasional-International